Sabtu, 29 September 2012

0 Rahasia gula tebu untuk kebotakan

 


Penasaran dengan rambut
yang semakin rontok,
alias mengalami kebotakan
dini, akhirnya Asep mencoba resep
dari si Ujang temannya.
“Sep…supaya rambut  yang rontok tumbuh lagi,
mendingan lu pake gula tebu. Lu olesin di daerah yang rontok
terus diamkan semalaman” Ujang menjelaskan seperti  ahli.
Asep pun mencoba
menerapkannya.
Sebelum tidur malam itu
dioleskannya gula tebu itu.
Asep tidur dengan harapan
yang sangat besar.
Tengah malam Asep
terbangun hendak ke kamar mandi,
sambil melirik cermin:
” Wah… botaknya sudah mulai terlihat
hitam-hitam,

manjur juga nih resepnya si Ujang” Asep girang bukan kepalang.
Asep mendekatkan wajahnya
di cermin dan meraba rambut barunya.
Tapi kok rambutnya
bergerak-gerak? Dalam hati Asep bergumam.
“Sialan…ternyata itu kerumunan semut
hitam diatas kepalaku”

Panik… Asep langsung menceburkan
kepalanya di bak mandi.

0 komentar:

Posting Komentar

 

ekoqren Copyright © 2011 - |- Template created by O Pregador - |- Powered by Blogger Templates